Babinsa Cangkring Koramil 0824/25 Jenggawah, Beri Materi Wasbang Kepada Siswa SD Madinatul Ulum Desa Cangkring

    Babinsa Cangkring Koramil 0824/25 Jenggawah, Beri Materi Wasbang Kepada Siswa SD Madinatul Ulum Desa Cangkring

    JEMBER – Serda Riyanto Babinsa Desa Cangkring melaksanakan kegiatan pemberian materi Wasbang Cinta Tanah Air kepada anak didik SD Mahdinatul Ulum sebelum melaksanakan libur semester. Kegiatan yang dilaksnakaan di Halaman Sekolah tersebut, dilakukan pada Selasa 17/12/2024.

    Hadir pada kegiatan tersebut diantaranya Kepala Sekolah Siti Maisaroh, Dewan Guru dan para siswa-siswi sebanyak 220 orang anak, mengikuti kegiatan wawasan kebangsaan (wasbang) dengan khidmat, Babinsa Serda Riyanto memaparkan pentingnya Cinta Tanah Air kepada adik-adik selaku hgenerasi penerus bangsa.

    Danramil 0824/25 Jenggawah Lettu Cba Ainul Yaqin dalam wawancaranya mendukung kegiatan yang dilaksnakaan tersebut sebagai bagian dalam mendukung program TNI Masuk Sekolah, dalam memberikan pembekalan dan pembinaan generasi penerus.

    Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah dalam konfirmasinya sangat mengapresiasi aktifitas Babinsa jajaran yang eksis menjalankan program TNI Masuk Sekolah, ini bagian dari peran kita dalam membantu mempersiapkan generasi bangsa yang cerdas dan berkualitas. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Kawal Pembangunan Desa, Babinsa Wonorejo...

    Artikel Berikutnya

    Gercep Polisi Tangani Banjir di Jember Perlancar...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Rustika Herlambang Apresiasi Polri Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik, Bukti Komitmen Transparansi
    Personel Koramil 0824/13 Rambipuji Beri Materi PBB Pelajar MTs dan MA Ponpes An Nur
    Kakorlantas Polri Gelar Latihan Pra Operasi Lilin 2024 Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2025
    "Sobo Pawon" Gaya Unik Bhabinkamtibmas Sidomukti Mayang Jember, Sapa Warga  Dalam Sampaikan Himbauan Kamtibmas"
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Babinsa Jambearum Koramil 0824/05 Sumberjambe,  Ikut Penyuluhan Kesadaran Masyarakat Akan Kewaspadaan Bencana
    Kodim 0824/Jember Gelar Karya Bakti di TMP Patrang, Jelang Hari Juang Kartika Ke 79  dan HUT ke 76 Kodam V/Brw 
    "Sobo Pawon" Gaya Unik Bhabinkamtibmas Sidomukti Mayang Jember, Sapa Warga  Dalam Sampaikan Himbauan Kamtibmas"
    Ketua KONI Jember : Mohon Doa Restu Masyarakat Iringi Perjuangan Atlet Raih Medali Emas Lebih Banyak
    Peringati HUT Ke 78, Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Gelar Ziarah Rombongan
    Polsek Pakusari Lakukan Pengamanan Safari Subuh Pasangan Calon Bupati Jember di Masjid Al Kautsar
    Laporan Kemajuan Fisik RTLH Kodim 0824/Jember Capai 93%, Hari Libur Terus Dikerjakan
    Kapolres Ikuti Jember Bersholawat dan Doa Bersama Bersama Habib Syech Assegaf
    Babinsa Koramil 0824/11 Sumbersari Kerja Bakti Bersama Warga Bangun Jalan Tembus
    Danrem 083/Bdj Kunjungi Kodim 0824/Jember, Beri Arahan Anggota
    Dandim 0824/Jember Ikuti Meeting Virtual Kick Of TNI AD Manunggal Air,  Launching Bantuan Sumur Bor Dari Kasad Untuk Masyarakat
    Dandim 0824/Jember bersama Staf Ikuti Vidcon dipimpin Itdam V/Brw, Bahas Pengawasan Kegiatan Satuan

    Ikuti Kami